Validasi Maksimal Huruf Pada TextBox











Pada Tutorial Kali ini kita akan membahas Validasi Program VB yaitu memvalidasi banyaknya huruf yang akan di input di TextBox. Validasi kali ini biasanya digunakan pada prmary key pada tabel database. Sebagai contoh untuk Kode barang kita gunakan dengan 6 digit, maka jika kita input lebih dari 6 digit maka tidak akan ke record atau tersimpan, maka dari itu kita gunakan validasi ini.

Anda bisa gunakan List Coding dibawah ini :

Private Sub Form_Load()
Text1.MaxLength = 6
Text2.MaxLength = 30
Text3.MaxLength = 12
Text4.MaxLength = 12
Text5.MaxLength = 12
End Sub

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Validasi Maksimal Huruf Pada TextBox"

Posting Komentar

Yuk stop jadi silent reader, tanpa komentar gan/sis blog ini bukan apa-apa